Buy Me Once, Toko ini Menjual Barang yang dapat Digunakan Seumur Hidup
Di era yang serba 'cepat' seperti sekarang ini, orang dapat dengan mudah membeli barang, digunakan sebentar lalu dibuang. Tetapi, ada online store yang menawarkan produk untuk digunakan seumur hidup, bernama 'Buy Me Once'
by editor 2017.04.29 10:00